Haloo Sobat JP
Apa kalian pernah bepergian mendadak ke luar kota? pasti membuat sobat JP merasa terburu
buru khan, gelisah bercampur panik karena tidak memiliki persiapan yang cukup untuk
packing, booking tiket dan berangkat dari rumah ke stasiun.
Kabar baik bagi sobat JP yang sering melakukan pemesanan tiket kereta api mendadak.
Kini JadiPergi meningkatkan pelayanannya serta memberikan kemudahan bagi para sobat JP
dengan memberikan batas waktu pemesanan tiket kereta api menjadi 3 jam sebelum
keberangkatan kereta, Pemesanan tiket kereta api bisa melalui website Jadipergi.com dan
aplikasi mobile jadipergi.
Cara Pemesanan Tiket kereta Api di Jadipergi, Buka aplikasi mobile JadiPergi atau Website
JadiPergi.com Tentukan stasiun keberangkatan, stasiun tujuan, tanggal dan jumlah penumpang,
lalu klik tombol cari, pilih kereta yang ada dalam daftar sesuai jadwal (ekonomi, bisnis,
eksekutif). Masukkan identitas nama penumpang dan nomor identitas penumpang
dan segera lakukan pembayaran. Lalu anda akan mendapat Kode Bookingnya, Praktis dan
cepat khan? Tunggu apalagi? Segera pesan Tiketnya SEKARANG JUGA…