Menikmati Keindahan Sunrise di Surganya Para Pendaki Wisata Bromo
Siapa yang tak kenal Gunung Bromo? Keindahan Gunung Bromo sudah dikenal di seluruh dunia termasuk pemandangan matahari terbitnya. Keindahannya menjadi alasan mengapa wisata Bromo kian diminati oleh wisatawan mancanegara maupun lokal.
Gunung Bromo, Favorit Para...
Lawan Rasa Jenuhmu! Outing Kantor Seru Offroad Kota Wisata Batu!
Ubah Rasa Takutmu! Off-Road Seru di Kota Wisata Batu! - Buat kalian Sobat JP yang suka petualangan yang menantang, nah wisata satu ini bakalan cocok buat uji nyali kalian! Kapan lagi kalian bisa menikmati pesona...
Pukau Pandanganmu dengan Magis ‘Blue Fire’ Kawah Ijen
Pukau Pandanganmu dengan Magis 'Blue Fire' Kawah Ijen
Siapa tak kenal Kawah Ijen? Destinasi pilihan yang telah menjadi favorit para traveler lokal maupun internasional ini memang memiliki ciri khas yang membuatnya terkenal. Hampir tidak kurang...
Pesona Malang Selatan, Deru Ombak dan Angin Sepoi Pesisir Seribu Pantai
Eksplor Malang Selatan, Angin Sepoi Pesisir Seribu Pantai
Siapa tak kenal kota Malang? Kota yang terkenal dengan udara sejuk dan bersihnya membuat Kota Malang sangat cocok untuk menghabiskan waktu liburan di berbagai parawisata pilihan....
Gunung Batok, Romansa Bromo di Balik Indahnya Pemandangan
Gunung Batok, Romansa Bromo di Balik Indahnya Pemandangan
Memilih wisata alam Gunung Bromo untuk berlibur berarti Sobat JP menyiapkan diri untuk disuguhkan berbagai keindahan alam yang ada di area tersebut....
Pura Luhur Poten, Situs Bernuansa Sejarah di Tanah Bromo
Pura Luhur Poten, Situs Bersejarah Tanah Bromo - Pura Luhur Poten adalah tempat peribadatan umat Hindu Suku Tengger di Gunung Bromo. Tempat ini berada dekat dengan kawah Gunung Bromo dan Gunung Batok. Pura tersebut diyakini...
Padang Pasir Berbisik, Pelengkap Bromo yang Penuh Misteri
Setelah dimanjakan oleh keindahan sunrise Bromo, kalian wajib ke tempat yang satu ini!!
Yaps.. itu adalah Padang Pasir Berbisik. Padang Pasir Berbisik merupakan lautan pasir di kawasan Bromo. Disini kalian akan merasakan sensasi seperti di...
Gunung Penanjakan, Spot Sunrise Terbaik Jawa Timur
Gunung Penanjakan merupakan rangkaian gunung yang terletak disisi utara Gunung Bromo. Gunung ini umumnya menjadi titik pantau aktifitas Gunung Bromo. Selain berfungsi sebagai pos pantau, tempat ini juga menjadi...
Mau Trip ke Bromo Murah, Mudah, plus Meriah? JadiPergi-in Aja!
Hi Sobat JP, kini kalian dapat pergi ke Bromo setiap hari!
Untuk hari biasa (weekdays) kalian hanya perlu bayar Rp 240.000 Start dari Malang!
Untuk akhir minggu (weekends) cukup Rp 250.000 dari Malang dan Rp 275.000...
Sapa Para Dinosaurs di Wahana Jatim Park 3!
Sapa Para Dinosaurs di Wahana Jatim
Setelah sukses dengan Jatim Park 1 dan Jatim Park 2, Jawa Timur Park Group kali ini mengembangkan sayapnya pada produk wisata mereka dengan wahana...
Mau Pergi ke Bromo? Kenali Rute Perjalanan untuk Capai Bromo!
Puncak Gunung Bromo, merupakan salah satu destinasi favorit pilihan pengunjung apabila berlibur ke Jawa Timur. Keindahan panorama gunung dengan udara bersih nan sejuknya tidak pernah membuat wisatawan bosan. Keindahan...
Semerbak Pesona Pariwisata Banyuwangi yang Eksotis
Banyuwangi adalah salah satu kota yang terus mempercantik diri dengan berbagai pariwisata menarik yang terus dieksplor. Mulai dari kecantikan alam yang telah dikenal luas, Blue Fire Kawah Ijen hingga...
Madakaripura, Air Terjun di Tengah Indahnya Tebing Batu
Bromo, Pesona Unik Jawa Timur - Wisata Jawa Timur seperti tak pernah habis untuk dieksplor. Mulai dari laut, pantai, hingga dataran tingginya dapat ditemukan tempat yang dapat dijadikan objek wisata yang indah. Bagi para...
Spot Photo Keren di Bromo
Spot Photo Keren di Bromo - Selain jelajah sekitar Gunung Bromo, berburu sunrise dan berfoto dengan latar pemandangan kawasan gunung ini pun digemari turis. Berikut spot terbaiknya.
Untuk menikmati sunrise Bromo yang menawan, traveler harus...